Indonesia Kalahkan Rusia untuk Produk Mobil Ini
Kemampuan produksi pabrik kendaraan di Tanah Air secara total lebih dari 2 juta unit per tahun, sementara angka penjualannya ada di kisaran 1 juta unit. Tak hanya dibuat dan dijual di dalam negeri, beberapa model juga dikapalkan ke lebih dari 50 negara di seluruh dunia. Produk mobil rakitan Indonesia bisa ditemukan di Eropa, Asia hingga Afrika.
